Langsung ke konten utama

Review Splash Bistro at Hard Rock Hotel Bali



Happy long weekend guys :)
Yang lagi bingung cari tempat untuk menghabiskan liburan, atau pun sedang berlibur di Bali tapi masih bingung cari tempat untuk dinner saat weekend bisa mengunjungi Splash Bistro yang letaknya di Hard Rock Bali.

Masakannya ada western, Eropa mapun Asia ada juga di sini. Nah kebetulan nih saya minggu kemarin bermalming ria di Splash Bistro. Seru banget! Apalagi saya baru tahu setiap hari sabtu ada event-event seru berupa panggung hiburan seperti tarian-tarian, komedi dan DJ yang rock abiss. Suka banget deh.


Splash Bistro at Hard Rock Bali

Smile :)

Kalau biasanya kita berkunjung ke Hard Rock hanya ke bar/club ataupun cafenya, rasanya belum lengkap kalau belum ke Splash Bistronya. Tempatnya di pinggir kolam, rapi, romantis karena di setiap meja terdapat lilin kecil dan rata-rata makanan di sini bertemakan grilled dan seafood. 

Hard Rock tampak depan

Di Hard Rock sendiri terdapat banyak pajangan gitar-gitar yang ada tanda tangan penyanyi dari dalam maupun luar negeri, contohnya ungu band. Bahkan di barnya ada pajangan baju yang di pakai penyanyi dalam negeri salah satunya adalah gaun milik Ashanty tahun 2008, keren! Dan tidak sedikit juga artis mancanegara yang menginap di hotel ini.
Hard Rock, good place, nice service

Hanya sedikit berbagi cerita, saya cukup terkejut saat saya duduk ternyata di sebelah saya ada Rano Karno bersama dengan istrinya. Ya maklum jarang ketemu artis/ penyanyi secara langsung jadi agak kaget gini hehe. Jadi intinya artis/ penyanyi saja memilih untuk menghabiskan waktu bersantai di Hard Rock Hotel Bali, masa kamu engga? Jadi tunggu apa lagi? Enjoy your day in Bali Island guys.

Ham, pork

Anyone?

Cheddar cheese slices

Well cari restaurant, bar maupun hotel di Bali sangat banyak. Menu unggulan serta tarif yang di tawarkan pun berbeda-beda. Keunggulan Splash Bistro di bandingkan restoran yang sudah pernah saya kunjungi sebelumnya adalah view menghadap poolnya serta suasananya yang romantis. Senang deh bisa dinner di sini. Servicenya yang oke, quick, makanannya lezat serta hiburan yang oke pula.

Menu yang lainnya

Salah satu hiburan yang ada di Splash Bistro

Dine al fresco at the poolside Splash Bistro, enjoy wood-fired pizzas, rockin'pastas or kool cocktails and watch wet happenings by the pool. Are you ready to get perfect moment in here?

mocktail, recommended segarnya

Nah minuman pertama yang di hidangkaan adalah Mocktail. Rasanya segar, asam dari lemon pokoknya suka banget sama mnuman yang satu ini. Non Alkohol.

Cheedar cheese, ham, potato with mayonaise


Sosisnya enakk! Potato wedgesnya yummy

Selanjutnya sistem makan di sini bisa a la carte. Nah karena kebetulan saya ke sini hari sabtu dan all you can eat, seperti prasmanan jadi saya tidak memilih menu lepasnya. Suka banget sosisnya besar, empuk, crunchy saat di gigit, potato wedgesnya juga enak.

Menu pembuka, cream soup with small bread. 

Cream soupnya ga bikin eneg, cocok untuk menu pembuka. Paling enak di santap saat hangat-hangat dengan taburan roti di atasnya. One bowl is not enough for me *pegang perut*
Segarrr

Satnight paling "WOW", foods with mocktail dan
hiburan yang sangat menghibur

Makan malam yang berkelas di temani dengan dj yang rock bangett jadi tambah semangat buat ngambil dan nyicipin makanan di Splash Bistro hehe.

My dinner, love it

Restoran ini di dominasi oleh pengunjung Eropa, tapi tidak sedikit juga pengunjung dari Asia seperti Cina, Afrika, India dan Indonesia sendiri. Enaknya kalau capek berenang terus laper tinggal ke Splash Bistro terus makan deh.

Tarian-tarian yang menjadi salah satu hiburan di
Splash Bistro


Another dessert. Ada blueberry cheesecake,eclair, puding, dan churros  dengan topping cokelat. Cheesecakenya recommended

Strawberry, churros cokelat, mini fruits pie,
green tea cake :*

Berpose bak supermodel di Splash Bistro
*hidup kurusss*

Oh iya buat sekedar informasi, bagi para pembaca yang berminat untuk menginap di Hard Rock Hotel Bali jika anda mengajak anak anda mungkin ini kesempatan yang bagus untuk mengikutkan anak anda kursus selama seminggu di sini seperti menari. Nantinya setelah di ajarkan akan di pentaskan di panggung sebagai ajang kreativitas, keberanian serta hiburan di sini. Jadi enak banget donk, udah dapet liburan, nginep di hotel, anak anda dapet pengalaman pentas juga, seru kan? Belum lagi buat para pembaca yang mau menghabiskan waktu berduaan dengan pasangan tapi membawa anak kalian, dan ingin quality time berdua pas banget nih dengan event ini, jadi tidak perlu worry. Oh ya harganya di luar dari biaya menginap dan breakfast. Buruan daftarkan anak anda segera.

with Ms.Lovely Margareth as Social Media
 Coordinator in Hard Rock Bali

Dan suatu kehormatan bisa foto dan dinner bareng Ms.Lovely, nice to meet you :) I hope we can meet again.

Serasa pingin nyeburr :(

Oke guys, cukup sekian review saya di Splash Bistro. Semoga postingan ini bermanfaat buat para pembaca yang ingin menghabiskan keseruan dan makan malam yang tidak terlupakan di Bali.
See you next time Hard Rock! Stay Rock and  have a nice day ^^


Infromation :

Splash Bistro
Jalan Pantai Kuta (Hard Rock Hotel Bali)
Open dinner : 6.30 PM - 9 PM
Seafood, Grilled, Mocktail

http://bali.hardrockhotels.net/splash-bistro

Komentar

  1. Sekarang kamu tidak akan ketinggalan untuk menonton drama korea kesukaan kamu, cukup download aplikasi MYDRAKOR di GooglePlay gratis. MYDRAKOR aplikasi terbaik dan terupdate, banyak pilihan film drama korea terbaru, tunggu apalagi, sangat mudah untuk download MYDRAKOR di hp kamu..

    https://play.google.com/store/apps/details?id=id.mydrakor.main&hl=in

    https://www.inflixer.com/

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Taksonomi Pada Hewan dan Tumbuhan

1. Apa itu Taksonomi ?? .. Dalam biologi, taksonomi merupakan cabang ilmu tersendiri yang mempelajari penggolongan atau sistematika makhluk hidup. Sistem yang dipakai adalah penamaan dengan dua sebutan, yang dikenal sebagai tata nama binomial atau  binomial nomenclature , yang diusulkan oleh Carl von Linne (Latin: Carolus Linnaeus), seorang naturalis berkebangsaan Swedia. Ia memperkenalkan enam hierarki (tingkatan) untuk mengelompokkan makhluk hidup. Keenam hierarki (yang disebut takson) itu berturut-turut dari tingkatan tertinggi (umum) hingga terendah (spesifik) adalah : Phylum/Filum untuk hewan, atau Divisio/Divisi untuk tumbuhan Classis/Kelas, Ordo/Bangsa, Familia/Keluarga/Suku, Genus/Marga, dan Spesies (Jenis). Dalam tatanama binomial, penamaan suatu jenis cukup hanya menyebutkan nama marga (selalu diawali dengan huruf besar) dan nama jenis (selalu diawali dengan huruf kecil) yang dicetak miring (dicetak tegak jika naskah utama dicetak miring) atau ditulis d

Teknik Mewarnai dengan Crayon

Banyak yg mengalami kesulitan ketika menggunakan crayon, terutama dalam hal kebersihan…ketika kita mewarnai sebuah bidang dengan crayon, lalu tanpa sengaja mengenai tangan, maka warna menjadi kusam / kotor…maka biasanya kita menggunakan tissue/sarung tangan untuk menutupi tangan kita ketika sedang mewarnai dengan crayon. So, intan disini mau berbagi info seputar cara mewarnai yang baik, dan apa aja yang diperlukan untuk mewarnai dengan crayon. Ini dia guys :)) Crayon ada 2 ( jenis) yaitu Oil pastel dan Wax : Crayon Oil Pastel  merupakan krayon yang terbuat dari campuran minyak dan bubuk pewarna, sedangkan Crayon Wax merupakan krayon yang terbuat dari campuran lilin dan bubuk pewarna. Kedua jenis krayon ini mempunyai kelebihan dan kekurangan. Oil pastel sifatnya tidak terlalu keras dan tidak terlalu licin, sedangkan Wax mempunyai karakter keras dan licin. Bila kita menengok kembali sejarah krayon, dahulu sebelum krayon diciptakan seniman lebih memilih menggunakan cat mi

Macam Gerakan Dasar Tari Bali

Dasar-dasar tari bali ada 3, yaitu: 1. Agem 2. Tandang 3. Tangkep Pengertian agem, tandang, tangkep : 1. Agem Agem adalah sikap pokok dalam tari Bali yang tidak berubah-ubah. Agem ada 2, yaitu agem kanan dan agem kiri. a. Agem kanan perempuan • Kaki kiri didepan kaki kanan dengan posisi kepojok • Jarak antara kaki kiri dan kaki kanan satu genggam/kepal • Jari kaki kiri diangkat • Posisi pantat kekiri (posisi ngood/lutut ditekuk) • Tangan kanan sirang/sejajar mata, tangan kiri sirang/sejajar susu • Telapak tangan menghadap kedepan • Sledet ke kanan • Berat badan di kaki kanan b. Agem kiri perempuan • Kaki kanan didepan kaki kiri dengan posisi kepojok • Jarak antara kaki kiri dan kaki kanan satu genggam/kepal • Jari kaki kanan diangkat • Posisi pantat kekanan (posisi ngood/lutut ditekuk) • Tangan kiri sirang/sejajar mata, tangan kanan sirang/sejajar susu • Telapak tangan menghadap kedepan • Sledet ke kiri • Berat badan di kaki kiri  c. Agem kanan laki-laki • Posisi ka

Biodata Pemeran Heart Series

Yuki Kato  Biodata: Nama Lengkap : Yuki Anggraini Kato Nama Populer : Yuki Kato Nama panggilan : Yuki Tempat Tanggal Lahir : Malang, 2 April 1995 Ayah : Takeshi Kato Ibu : Twinawati Cita-Cita : Fashion Designer Hobi : Bersepeda, Berenang, Baca Buku Makanan Favorit : Japanese Food (Sashimi, Sushi) dan Meatball (Bakso) Tokoh Idola : Meriam Bellina Tidak Disukai : Cicak, Pembohong Paling Disukai : Kucing Biografi Yuki Kato Biografi Yuki Kato Yuki Kato adalah putri pertama dari pasangan Takeshi Kato dan Twinawati. Takeshi Kato, seorang Project Manager sebuah perusahaan besar di Jepang dan saat ini berada di Jepang dan datang setiap 3 bulan sekali untuk mengunjungi putri kesayangannya di Indonesia. Yuki Anggraini Kato memiliki adik bernama Reina Meisilia Kato dan Sakura Des Caesar Kato. Yuki tinggal bersama ibu dan adiknya di Kota Wisata, Cibubur. Pendidikan Yuki Kato adalah mantan siswi SD Fajar Hidayah dan SMP Sekolah Pilar Indonesia. Dan kini Yuki menjadi siswi di SMA Bakt

Belajar Bahasa Thailand Mudah Untuk Pemula

Sawadee kah :) Sudah tergila-gila dengan Film Thailand, sekarang aku tergila-gila untuk belajar bahasa Thailand gara-gara nonton film First Love yang ada Mario Maurer :D 55555555 Lho? Kok 55555555 ? Salah pencet? Ohh, tidaakkk .. 5 = ha Jadi, kalo 55555555 = hahahahahahahaha... Eh, itu beneran looh, orang Thailand kalo ketawa, mereka nulisnya "555" Nah, sekilas, bakalan aku kasih tau deh, bahasa Thailand untuk sehari-hari yang biasa aku pakai buat latihan belajar bahasa Thailand. So, ini dia ^^ Nah, beberapa kosakata sehari-hari :  Sawadee (krab/kah) = Hallo/ Salam sejahtera  Sabai di mai? = Apa kabar?  Sabai di (krab/kah) = Kabar baik  Khob khun (krab/kah) = Terima kasih  Yin dee / Mai pen rai = Sama-sama , tidak masalah  Chai = Ya  Mai chai = Tidak  Arun sawad = Selamat pagi  Ratree sawad = Selamat malam  Khun chue arai? = Siapa namamu?  (Pom/chan) chue....(nama) = Nama saya....(nama)  Khun na rak maak = Kamu lucu sekali  Khun suay maak = Kamu cant